PreviousNext
Posted on

Mengenal Apa Itu Empon-Empon dan Ragam Khasiatnya

Apa itu empon-empon? Bagi sebagian orang, empon-empon mungkin hanya sekadar bumbu dapur. Namun, di balik rasanya yang khas, tersimpan segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. 

Kaya akan antioksidan dan senyawa aktif lainnya, empon-empon telah terbukti ampuh meningkatkan sistem imun, meredakan peradangan, bahkan membantu mencegah berbagai penyakit degeneratif.

Mari ketahui lebih dalam tentang empon-empon ini dan ragam khasiatnya!

Apa Itu Empon-Empon?

Sebenarnya, empon-empon bukanlah sebuah kata baru bagi masyarakat Indonesia. Namun, apabila Anda belum tahu apa itu empon-empon, itu adalah rempah yang berasal dari tanaman rimpang. Tanaman rimpang adalah tanaman yang punya akar tinggal, seperti kunyit, jahe, kencur, temulawak, dan kayu manis.

Kelima jenis empon-empon tersebut akan sering Anda temukan sebagai bahan ramuan jamu. Hal ini bukan alasan, mengingat khasiatnya bagi kesehatan yang sangat beragam. 

Manfaat Empon-Empon

Jika Anda ingin tahu apa saja manfaat empon-empon, di bawah ini adalah penjelasan yang lebih lengkapnya!  

1. Tingkatkan Kinerja Sistem Imun

Pada dasarnya, hampir semua jamu empon-empon punya khasiat untuk tingkatkan kinerja sistem imun. Khususnya untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh terhadap berbagai jenis penyakit, termasuk virus yang sangat menular. 

Hal ini karena beberapa tanaman rimpang punya sifat antimikroba, anti-radang, antioksidan, dan juga imunomodulator. Misalnya seperti kayu manis, jahe, dan kunyit, tiga tanaman herbal yang termasuk ke dalam empon-empon.

Kayu manis punya bahan aktif hidroksikumarin, sinamaldehid, asam sinamat, eugenol, dan lain-lain. Lalu, ada jahe yang mengandung gingerol, paradol, shogaol, zingeron, dan lainnya. Sedangkan kunyit memiliki kandungan kurkumin dan bahan lain.[1]

Bahan-bahan aktif tersebut bisa memodulasi sistem imun, sehingga kinerjanya lebih efektif. Ada yang dapat membantu produksi sel darah putih, membantu menahan infeksi virus dan bakteri, dan lain-lain. 

2. Mencegah Peradangan 

Jika Anda bertanya-tanya jamu empon-empon buat apa, Anda dapat mengonsumsinya sebagai obat herbal untuk mencegah peradangan. Hal ini mengingat jahe, kunyit, kayu manis, kencur, temulawak, dan tanaman rimpang lain yang kaya akan sifat anti-radang. 

Rempah-rempah tersebut mampu menghambat berbagai jenis enzim dan sitokin proinflamasi, yang bisa membuat kondisi Anda memburuk saat ada infeksi. Karena itu, rempah empon-empon bisa Anda manfaatkan untuk mengatasi kondisi inflamasi, dan menjadi pelengkap pengobatan konvensional.[2]

3. Menjaga Kesehatan Pencernaan

Tidak hanya itu saja, ada juga khasiat empon-empon yang lain, yaitu untuk menjaga kesehatan pencernaan. Khususnya kunyit yang memuat bahan aktif kurkumin. Bahan aktif ini memiliki sifat gastroprotektif dan bisa menjaga agar pencernaan tetap sehat, khususnya di lambung dan usus. 

Selain menjaganya agar tetap sehat, kurkumin juga bisa membantu mengatasi berbagai jenis gangguan pencernaan, seperti perut kembung dan diare. Jika Anda punya tukak lambung atau duodenum, Anda juga bisa mulai mengonsumsi kurkumin di dalam kunyit agar kondisi semakin membaik.[3]

4. Mengurangi Asam Lambung 

Penting untuk Anda ketahui jika produksi asam lambung yang berlebihan bisa menginfeksi dan melukai mukosa lambung sebelum menimbulkan munculnya ulkus. Jika terus dibiarkan, Anda bisa merasakan berbagai masalah serius, termasuk maag. Untungnya, ada kunyit yang bisa mengatasi masalah ini. 

Alasannya karena di dalamnya kunyit ada muatan kurkumin. Berdasarkan pada suatu penelitian, pemberian kurkumin dengan dosis 10-80 mg/kg dua kali sehari selama 10 hari terbukti bisa mempercepat proses penyembuhan ulkus lambung yang kronis.[4] Caranya adalah dengan mengurangi produksi asam lambung.

Baca juga: Cara Mengatasi Asam Lambung Naik: Dari Minum Air Putih Hingga Suplemen Herbal

5. Menjaga Kesehatan dan Fungsi Hati

Ternyata, bukan hanya kesehatan lambung saja yang bisa Anda lindungi dengan empon-empon, namun juga organ hati. Hal ini karena ada temulawak yang bersifat sebagai hepatoprotektor. 

Menurut suatu penelitian, ekstrak temulawak bisa melawan dua jenis hepatotoksik atau zat perusak hati, seperti asetaminofen dan karbon tetraklorida. Kandungan kedua jenis zat tersebut bisa langsung hilang tepat setelah 24 jam setelah hewan uji coba diberikan temulawak sebagai obat.[5]

Selain itu, temulawak juga punya anti-virus yang bisa membantu melawan infeksi virus hepatitis di hati Anda. Jadi, ekstrak temulawak pun bisa Anda manfaatkan sebagai obat pendamping untuk berbagai masalah hati, seperti hepatitis.

6. Mengurangi Radikal Bebas

Terakhir, beberapa bahan herbal di atas juga bisa Anda gunakan untuk mengurangi radikal bebas. Radikal bebas sendiri adalah zat berbahaya. Bahkan, bisa menimbulkan berbagai masalah kesehatan, seperti infeksi, aterosklerosis, inflamasi kronis, diabetes, penyakit autoimun, dan penyakit neurodegeneratif. 

Senyawa antioksidan yang paling banyak termuat dalam tanaman empon-empon adalah polifenol dan karotenoid. Kedua senyawa ini bisa membantu melindungi sel-sel di dalam tubuh dari kerusakan oksidatif akibat radikal bebas.[6]

Jadi, empon-empon memang punya banyak khasiat bagi kesehatan tubuh Anda. Menariknya, kini Anda dapat mengonsumsinya dengan mudah dan praktis melalui Sido Muncul Natural Herbamix 5. Di dalamnya terdapat 5 jenis herbal empon-empon sekaligus, yaitu temulawak, kencur, kunyit, kayu manis, dan jahe. 

Anda dapat mengonsumsi suplemen ini 2 kali sehari masing-masing 1 kapsul. Sido Muncul Natural Herbamix 5 bisa membantu mengatasi gejala kembung, mual, sakit perut, pusing, meriang dan tenggorokan kering. 

Karena itu, setelah tahu apa itu empon-empon, Anda bisa mulai mengonsumsi suplemen ini dari sekarang. Khususnya saat perjalanan jauh, kelelahan, dan kurang tidur. Hal ini agar Anda lebih sehat dan tidak mudah terserang penyakit. Ayo beli produknya sekarang juga di Sido Muncul Store atau di marketplace lain pilihan Anda! 

apa itu empon-empon

Apa itu empon-empon? Bagi sebagian orang, empon-empon mungkin hanya sekadar bumbu dapur. Namun, di balik rasanya yang khas, tersimpan segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. 

Kaya akan antioksidan dan senyawa aktif lainnya, empon-empon telah terbukti ampuh meningkatkan sistem imun, meredakan peradangan, bahkan membantu mencegah berbagai penyakit degeneratif.

Mari ketahui lebih dalam tentang empon-empon ini dan ragam khasiatnya!

Apa Itu Empon-Empon?

Sebenarnya, empon-empon bukanlah sebuah kata baru bagi masyarakat Indonesia. Namun, apabila Anda belum tahu apa itu empon-empon, itu adalah rempah yang berasal dari tanaman rimpang. Tanaman rimpang adalah tanaman yang punya akar tinggal, seperti kunyit, jahe, kencur, temulawak, dan kayu manis.

Kelima jenis empon-empon tersebut akan sering Anda temukan sebagai bahan ramuan jamu. Hal ini bukan alasan, mengingat khasiatnya bagi kesehatan yang sangat beragam. 

Manfaat Empon-Empon

Jika Anda ingin tahu apa saja manfaat empon-empon, di bawah ini adalah penjelasan yang lebih lengkapnya!  

1. Tingkatkan Kinerja Sistem Imun

Pada dasarnya, hampir semua jamu empon-empon punya khasiat untuk tingkatkan kinerja sistem imun. Khususnya untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh terhadap berbagai jenis penyakit, termasuk virus yang sangat menular. 

Hal ini karena beberapa tanaman rimpang punya sifat antimikroba, anti-radang, antioksidan, dan juga imunomodulator. Misalnya seperti kayu manis, jahe, dan kunyit, tiga tanaman herbal yang termasuk ke dalam empon-empon.

Kayu manis punya bahan aktif hidroksikumarin, sinamaldehid, asam sinamat, eugenol, dan lain-lain. Lalu, ada jahe yang mengandung gingerol, paradol, shogaol, zingeron, dan lainnya. Sedangkan kunyit memiliki kandungan kurkumin dan bahan lain.[1]

Bahan-bahan aktif tersebut bisa memodulasi sistem imun, sehingga kinerjanya lebih efektif. Ada yang dapat membantu produksi sel darah putih, membantu menahan infeksi virus dan bakteri, dan lain-lain. 

2. Mencegah Peradangan 

Jika Anda bertanya-tanya jamu empon-empon buat apa, Anda dapat mengonsumsinya sebagai obat herbal untuk mencegah peradangan. Hal ini mengingat jahe, kunyit, kayu manis, kencur, temulawak, dan tanaman rimpang lain yang kaya akan sifat anti-radang. 

Rempah-rempah tersebut mampu menghambat berbagai jenis enzim dan sitokin proinflamasi, yang bisa membuat kondisi Anda memburuk saat ada infeksi. Karena itu, rempah empon-empon bisa Anda manfaatkan untuk mengatasi kondisi inflamasi, dan menjadi pelengkap pengobatan konvensional.[2]

3. Menjaga Kesehatan Pencernaan

Tidak hanya itu saja, ada juga khasiat empon-empon yang lain, yaitu untuk menjaga kesehatan pencernaan. Khususnya kunyit yang memuat bahan aktif kurkumin. Bahan aktif ini memiliki sifat gastroprotektif dan bisa menjaga agar pencernaan tetap sehat, khususnya di lambung dan usus. 

Selain menjaganya agar tetap sehat, kurkumin juga bisa membantu mengatasi berbagai jenis gangguan pencernaan, seperti perut kembung dan diare. Jika Anda punya tukak lambung atau duodenum, Anda juga bisa mulai mengonsumsi kurkumin di dalam kunyit agar kondisi semakin membaik.[3]

4. Mengurangi Asam Lambung 

Penting untuk Anda ketahui jika produksi asam lambung yang berlebihan bisa menginfeksi dan melukai mukosa lambung sebelum menimbulkan munculnya ulkus. Jika terus dibiarkan, Anda bisa merasakan berbagai masalah serius, termasuk maag. Untungnya, ada kunyit yang bisa mengatasi masalah ini. 

Alasannya karena di dalamnya kunyit ada muatan kurkumin. Berdasarkan pada suatu penelitian, pemberian kurkumin dengan dosis 10-80 mg/kg dua kali sehari selama 10 hari terbukti bisa mempercepat proses penyembuhan ulkus lambung yang kronis.[4] Caranya adalah dengan mengurangi produksi asam lambung.

Baca juga: Cara Mengatasi Asam Lambung Naik: Dari Minum Air Putih Hingga Suplemen Herbal

5. Menjaga Kesehatan dan Fungsi Hati

Ternyata, bukan hanya kesehatan lambung saja yang bisa Anda lindungi dengan empon-empon, namun juga organ hati. Hal ini karena ada temulawak yang bersifat sebagai hepatoprotektor. 

Menurut suatu penelitian, ekstrak temulawak bisa melawan dua jenis hepatotoksik atau zat perusak hati, seperti asetaminofen dan karbon tetraklorida. Kandungan kedua jenis zat tersebut bisa langsung hilang tepat setelah 24 jam setelah hewan uji coba diberikan temulawak sebagai obat.[5]

Selain itu, temulawak juga punya anti-virus yang bisa membantu melawan infeksi virus hepatitis di hati Anda. Jadi, ekstrak temulawak pun bisa Anda manfaatkan sebagai obat pendamping untuk berbagai masalah hati, seperti hepatitis.

6. Mengurangi Radikal Bebas

Terakhir, beberapa bahan herbal di atas juga bisa Anda gunakan untuk mengurangi radikal bebas. Radikal bebas sendiri adalah zat berbahaya. Bahkan, bisa menimbulkan berbagai masalah kesehatan, seperti infeksi, aterosklerosis, inflamasi kronis, diabetes, penyakit autoimun, dan penyakit neurodegeneratif. 

Senyawa antioksidan yang paling banyak termuat dalam tanaman empon-empon adalah polifenol dan karotenoid. Kedua senyawa ini bisa membantu melindungi sel-sel di dalam tubuh dari kerusakan oksidatif akibat radikal bebas.[6]

Jadi, empon-empon memang punya banyak khasiat bagi kesehatan tubuh Anda. Menariknya, kini Anda dapat mengonsumsinya dengan mudah dan praktis melalui Sido Muncul Natural Herbamix 5. Di dalamnya terdapat 5 jenis herbal empon-empon sekaligus, yaitu temulawak, kencur, kunyit, kayu manis, dan jahe. 

Anda dapat mengonsumsi suplemen ini 2 kali sehari masing-masing 1 kapsul. Sido Muncul Natural Herbamix 5 bisa membantu mengatasi gejala kembung, mual, sakit perut, pusing, meriang dan tenggorokan kering. 

Karena itu, setelah tahu apa itu empon-empon, Anda bisa mulai mengonsumsi suplemen ini dari sekarang. Khususnya saat perjalanan jauh, kelelahan, dan kurang tidur. Hal ini agar Anda lebih sehat dan tidak mudah terserang penyakit. Ayo beli produknya sekarang juga di Sido Muncul Store atau di marketplace lain pilihan Anda! 

ARTIKEL LAINNYA

Kanker Payudara: Gejala, Pemicu, Cara Diagnosa, & Pengobatan
Kanker Payudara: Gejala, Pemicu, Cara Diagnosa, & Pengobatan

Sadar atau tidak, kanker payudara adalah mimpi buruk yang sangat menakutkan bagi semua orang di dunia, khususnya pada wanita. Hal ini mengingat kasus kematiannya yang sangat tinggi. Menurut WHO, pada tahun 2022 ada sekitar 2,3 juta kasus dan 670.000 kematian secara global akibat masalah ini.[1] Meskipun lebih rentan pada wanita, namun pria juga bisa mengalaminya. […]

BACA ARTIKEL
Libido Turun? Ini Faktor Utama & 5 Cara Ampuh Meningkatkannya
Libido Turun? Ini Faktor Utama & 5 Cara Ampuh Meningkatkannya

Pada dasarnya, libido adalah hal normal yang dimiliki oleh hampir semua orang, terutama saat mereka memasuki usia dewasa. Menurut KBBI, istilah ini mengacu pada nafsu seksual yang bersifat naluriah.[1] Anda juga bisa mengartikannya sebagai dorongan untuk melakukan aktivitas seksual.  Setelah Anda tahu bahwa libido pada wanita dan pria itu sama, yaitu nafsu seksual, Anda juga […]

BACA ARTIKEL
Brain Fog: Definisi, Pemicu, dan Cara untuk Mengatasinya
Brain Fog: Definisi, Pemicu, dan Cara untuk Mengatasinya

Pada beberapa tahun ke belakang, istilah brain fog seringkali terdengar. Istilah ini mengacu pada keadaan ketika seseorang kesulitan untuk memusatkan fokus dan konsentrasi terhadap suatu hal. Menurut definisi dari Cambridge Dictionary, ini adalah kondisi saat Anda tidak bisa berpikir jernih.[1] Anda akan mengenalnya dengan istilah “kabut otak” dalam bahasa Indonesia. Mengingat kabut otak seperti apa, […]

BACA ARTIKEL
SOCIAL MEDIA

DAPATKAN UPDATE TER-BARU!

SOCIAL MEDIA

Dapatkan Kabar Terbaru dari Kami

Temukan berbagai informasi seputar herbal-herbal pilihan di media sosial Sido Muncul Natural

SHOP THE RANGE

BELANJA LEBIH MUDAH!

Dapatkan pengalaman berbelanja lebih cepat dan mudah di berbagai marketplace kesayanganmu.

CONTACT US

HUBUNGI KAMI

Jangan ragu untuk bertanya mengenai berbagai produk Sido Muncul Natural lebih lanjut!